Turut Meriahkan Pra Olimpiade Paris 2024, PLN Hadirkan Reog Ponorogo di Acara Exhibition Pencak Silat
PT PLN (Persero) turut memeriahkan dan mempromosikan seni budaya Indonesia dalam acara exhibition pencak silat yang merupakan rangkaian kegiatan pra Olimpiade Paris 2024 dengan mengirimkan seniman tarian tradisional Reog Ponorogo ke Paris, Prancis.-PLN-
BACA JUGA:Setor Dividen Rp3.09 Triliun, Kementerian BUMN Dukung PLN Lanjutkan Transformasi Bisnis
Wisnu HP, salah satu dari enam delegasi yang juga menjabat sebagai Dewan Kesenian Ponorogo, menyampaikan kebahagiaannya dapat tampil dan berkolaborasi dengan seniman dunia di Paris.
"Kami sangat berterima kasih kepada PLN atas support yang diberikan, sehingga kami berenam dapat perform di pre-event Olimpiade Paris dan berkolaborasi dengan seniman Reog yang ada di Paris. Semoga yang kami lakukan dapat menginspirasi lebih banyak seniman muda untuk melestarikan dan mengembangkan warisan budaya ini," tukas Wisnu.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: